Skip to main content
Advanced Search
Search Terms
Content Type

Exact Matches
Tag Searches
Date Options
Updated after
Updated before
Created after
Created before

Search Results

14 total results found

2011-11-17 Penggodok Batu

hasanalbanna.id 2011-11

Sampai hari ini saya belum dengar ada yang menyalahkan sang ibu yang menggodok batu, agar anak-anaknya tertidur lantaran tak ada lagi bahan makanan yang dapat dimasaknya. Mungkin sejarah akan sangat kecewa bila Khalifah Umar bin Khattab tidak segera datang d...

Tanggal Terbit
17 November 2011
Tanggal Posting
14 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
Rahmat Abdullah
Tag
Warisan Sang Murabbi

2011-11-19 Baitud Da’wah

hasanalbanna.id 2011-11

Suatu malam menjelang fajar, dalam inspeksi rutinnya, Khalifah II Umar bin Khathab mendengar dialog menarik antara seorang ibu dengan gadis kencurnya. “Cepatlah bangun, perah susu kambing kita dan campurkan dengan air sebelum orang bangun dan melihat kerja ...

Tanggal Terbit
19 November 2011
Tanggal Posting
15 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
Rahmat Abdullah
Tag
Warisan Sang Murabbi

2011-11-22 Shallu ‘Alan Nabi

hasanalbanna.id 2011-11

Apa yang Tuan pikirkan tentang seorang laki-laki berperangai amat mulia, yang lahir dan dibesarkan dicelah-celah kematian demi kematian orang-orang yang amat mengasihinya? Lahir dari rahim sejarah, ketika tak seorangpun mampu menguratkan kepribadian selain k...

Tanggal Terbit
22 November 2011
Tanggal Posting
15 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
Rahmat Abdullah
Tag
Warisan Sang Murabbi

2011-11-29 Guru Kehidupan

hasanalbanna.id 2011-11

Ada murid dapat belajar hanya dari guru yang ber-SK, disuapi ilmu dan  didikte habis-habisan. Ada yang cukup belajar dari katak yang melompat atau angin yang berhembus pelan lalu berubah menjadi badai yang memporakporandakan kota dan desa.  Ada yang belajar da...

Tanggal Terbit
29 November 2011
Tanggal Posting
16 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
Rahmat Abdullah
Tag
Warisan Sang Murabbi

2011-12-21 Ad Da’watu Waludatun

hasanalbanna.id 2011-12

Puluhan tahun yang lalu, langkah-langkah harakah di sini, di Indonesia, sunyi sepi, illa ma’allah, kecuali bersama Allah. Mengayunkan kaki seorang diri. Beberapa waktu kemudian dilakukan ta’sis haraki atau ta’sis amali. Dalam ta’sis tanzhimi waktu itu, kita ha...

Tanggal Terbit
21 Desember 2011
Tanggal Posting
16 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
Al Intima'
Tag
Hilmi Aminuddin

2011-12-27 Surat dari Penjara

hasanalbanna.id 2011-12

Bapak Abdullah bin Rawahah, dalam jannah, ridha dan maghfirah Allah,Dari penjara pengap tempat begitu banyak anak manusia bertarung merebut jatah makan dan hunian terbaik, kutulis surat ini untuk mengungkapkan pengakuan dan kekagumanku atas sikapmu yang tergur...

Tanggal Terbit
27 Desember 2011
Tanggal Posting
16 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
Rahmat Abdullah
Tag
Warisan Sang Murabbi

2011-12-28 Ri’ayah Dakwah

hasanalbanna.id 2011-12

Untuk menjamin nishabul baqa (angka atau quota yang aman bagi eksistensi gerakan dakwah), qudratu ‘ala tahammul (kemampuan memikul beban/tanggung jawab), dan hayawiyatul harakah (dinamika gerakan); perlu dilakukan ri’ayah da’wah, yang meliputi:Ri’ayah Tarbawiy...

Tanggal Terbit
28 Desember 2011
Tanggal Posting
16 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
Al Intima'
Tag
Hilmi Aminuddin

2012-01-04 Menjaga Karamah Basyariyah

hasanalbanna.id 2012-01

“Dan sesungguhnya telah Kami muliakan anak-anak Adam, Kami angkut mereka di daratan dan di lautan. Kami beri mereka rizqi dari yang baik-baik dan Kami lebihkan mereka dengan kelebihan yang sempurna atas kebanyakan makhluk yang telah Kami ciptakan” (QS  Al Isra...

Tanggal Terbit
4 Januari 2012
Tanggal Posting
17 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
Al Intima'
Tag
Hilmi Aminuddin

2012-01-11 Imtidad Ad Da`wah

hasanalbanna.id 2012-01

Agar al-imtidadud da’awi (penyebaran pertumbuhan da’wah) semakin berpengaruh dalam perubahan, pembinaan, dan siyaghatu al-binaai al-ijtima’i (penataan struktur kemasyarakatan), tidak cukup hanya kita respon dengan al imtidad at tanzhimi (penyebaran pertumbuhan...

Tanggal Terbit
11 Januari 2012
Tanggal Posting
17 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
Al Intima'
Tag
Hilmi Aminuddin

2012-01-15 Fitrah dan Kejujuran Cinta

hasanalbanna.id 2012-01

Kau tentang Tuhan dan nampakkan cinta Dia demi Allah, ini perkara luar biasa.Bila sungguh cintamu benar tentulah kau taat Dia.Karena setiap kekasih, kepada Kekasihnya pastilah setia. ( Imam Syafi’i)Tak satu pun orang suka dibohongi, terlebih bila itu menyangku...

Tanggal Terbit
15 Januari 2012
Tanggal Posting
18 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
Rahmat Abdullah
Tag
Warisan Sang Murabbi

2012-01-18 Ahdaful Musyarakah

hasanalbanna.id 2012-01

Sejak awal, musyarakah kita—keterlibatan kita dalam pemerintahan—sama sekali bukan ditujukan untuk kemenangan zhahir saja yang cenderung diisi dengan al kibr dan al kibriya’, merasa besar dan sombong.Kita bermusyarakah untuk mencapai kemenangan sejati, yang di...

Tanggal Terbit
18 Januari 2012
Tanggal Posting
18 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
Al Intima'
Tag
Hilmi Aminuddin

2012-01-25 Dari Imsak Menuju Salamatush Shadr

hasanalbanna.id 2012-01

Kita sudah banyak mendengar  wejangan tentang hikmah dan fawaid (keutamaan) Ramadhan. Diantara keistimewaan-keistimewaan Ramadhan yang demikian banyak, yang paling menjadi kalimat jami’ah (kalimat umum), yang biasa didengar dimana-mana, disebutkan bahwa di bul...

Tanggal Terbit
25 Januari 2012
Tanggal Posting
21 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
Al Intima'
Tag
Hilmi Aminuddin

2012-01-29 20 Tips Mengatur Diri Sendiri

hasanalbanna.id 2012-01

1. Tunaikanlah hak-hak Allah Subhanahu wa Ta’ala dan mohonlah pertolongan kepada-Nya dalam setiap permasalahan hidup yang menimpa diri Anda. “Hanya Engkaulah yang kami sembah dan hanya kepada Engkaulah kami mahan per-talangan.” (Al Fatihah ayat 5). Apabila...

Tanggal Terbit
29 Januari 2012
Tanggal Posting
22 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Pemuda
Kategori
Pengembangan Diri
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
'Awadh bin Muhammad Al Qarni

2012-02-01 Menumbuhkan Kemampuan Menguasai Masyarakat

hasanalbanna.id 2012-02

Penguasaan masyarakat akan sangat tergantung pada tumbuhnya lima  jenis kader dakwah sebagai berikut, Pertama, al khatib al jamahiriy, tumbuhnya para khutaba yang bersemangat, yaitu mereka yang mampu menyampaikan pesan-pesan Islam dengan jelas dan terang, p...

Tanggal Terbit
1 Februari 2012
Tanggal Posting
22 Oktober 2024
Tanggal Baca
-
Kategori
Tadzkirah
Kategori
Taujih
Tag
Al Intima'
Tag
Hilmi Aminuddin